COVID-19 Kaltara: 29 Orang di Tarakan Dinyatakan Positif Akibat Kontak Erat

KAYANTARA.COM, TANJUNG SELOR – Kabar mengejutkan kembali diterima Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kalimantan Utara, pada Rabu (23/9/2020), pagi tadi.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kaltara Agust Suwandy menyampaikan, terjadi penambahan kasus positif corona sebanyak 29 orang.

Penambahan kasus positif tersebut berada di Kota Tarakan yang seluruhnya diakibatkan kontak erat.

Berikut penambahan kasus positif Covid-19 di Tarakan, hari ini:

  1. ES//L/46 (KONTAK ERAT)
  2. RR/L/27 (KONTAK ERAT)
  3. HP/L/46 (KONTAK ERAT)
  4. DR/L/24 (KONTAK ERAT)
  5. SY/L/47 (KONTAK ERAT)
  6. MW/L/41 (KONTAK ERAT)
  7. MF/L/22 (KONTAK ERAT)
  8. AP/L/34 (KONTAK ERAT)
  9. LM/L/38 (KONTAK ERAT)
  10. RW/L/27 (KONTAK ERAT)
  11. RA/L/22 (KONTAK ERAT)
  12. HS/L/39 (KONTAK ERAT)
  13. PA/L/22 (KONTAK ERAT)
  14. AM/L/25 (KONTAK ERAT)
  15. GE/L/22 (KONTAK ERAT)
  16. YE/L/27 (KONTAK ERAT)
  17. SS/L/30 (KONTAK ERAT)
  18. AB/L/36 (KONTAK ERAT)
  19. KF/L/24 (KONTAK ERAT)
  20. ZA/L/26 (KONTAK ERAT)
  21. WN/L/41 (KONTAK ERAT)
  22. TF/L/31 (KONTAK ERAT)
  23. AF/L/25 (KONTAK ERAT)
  24. JK/L/35 (KONTAK ERAT)
  25. KY/L/43 (KONTAK ERAT)
  26. DE/L/21 (KONTAK ERAT)
  27. SA/L/29 (KONTAK ERAT)
  28. FR/L/41 (KONTAK ERAT)
  29. AR/L/32 (KONTAK ERAT)

“Hari ini juga kami mendapatkan penambahan pasien positif yang dinyatakan sembuh di Kabupaten Bulungan sebanyak empat orang,” sebutnya.

Berikut penambahan pasien positif yang dinyatakan sembuh dari corona di Bulungan:

  1. HQS/P/8 (KONTAK ERAT)
  2. MDS/L/40 (TRANSMISI LOKAL) KS/L/18 (TRANSMISI LOKAL)
  3. KS/L/18 (TRANSMISI LOKAL)
  4. EP/L/35 (PP DARI SAMARINDA)

Dengan demikian, total kumulatif kasus positif Covid-19 di Kaltara hingga hari ini sebanyak 532 orang. Sementara yang sembuh 432, meninggal tiga, dan masih dirawat 97 orang. “Pasien yang masih dirawat meliputi 45 orang di Tarakan, 43 di Bulungan, 4 di Malinau dan 5 orang di Nunukan,” demikian Agust. (sur)

Iklan



LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here